Selasa, 09 Desember 2014

TEMA 4 SUBTEMA : ANGGOTA KELUARGAKU


Keluarga Udin

Ada kakak dan Udin.
Dalam keluarga Udin ada ayah dan ibu.
Keluarga Udin saling menyayangi.




Satu Satu Aku Sayang Ibu
Ciptaan: Pak Kasur

Satu satu aku sayang ibu
Dua dua juga sayang ayah
Tiga tiga sayang adik kakak
Satu dua tiga sayang semuanya

Anggota keluargaku yang perempuan berjumlah
Anggota keluargaku yang laki-laki berjumlah
Seluruh anggota keluargaku berjumlah
....
Siapa saja yang tinggal di rumahmu?
Sebutkan nama-nama anggota keluargamu.
Keluarga adalah karunia Tuhan.
Aku menyayangi keluargaku.

Tempelkan foto keluargamu di bawah ini
Hiasi bingkai foto keluargamu

Ceritakan hal menarik lainnya tentang keluargamu.







Ruri Abangku
Ciptaan: A.T. Mahmud
Ruri adalah abangku.
Rajin dan senang belajar.
Dengan menyandang tas di bahu.
Riang menuju sekolah.
Anggota keluarga memiliki kegiatan yang
berbeda-beda.
Pada sore hari ayah membaca koran.
Ibu mendampingi Udin menggambar.
Kakak sedang belajar.
Ceritakan mengenai kegiatan anggota keluargamu
Peragakan percakapan di bawah ini.
Kakak mengambilkan buku gambar Udin.
Udin mengucapkan_______________


Kita harus menghargai jasa orang lain.
Menghargai orang lain membuat kita tidak sombong.
Tebalkan gambar keluarga Udin di bawah ini
Gunakan garis datar dan garis lengkung
Warnai gambarmu dengan rapi

Dengarkan cerita gurumu
Ayah Beni pelatih senam.
Sekolah mengundang ayah Beni.
Ayah Beni memimpin senam irama.
Kita ingin seluruh keluarga sehat.
Kita semua harus rajin berolahraga.
Senam irama asyik dan menyehatkan.
Apalagi jika dilakukan bersama keluarga.
Mari melakukan senam irama.



Dengarkan cerita gurumu
Ceritakan kembali dengan bahasamu sendiri
Di rumahku ada ayah dan ibu.
Ada juga kakak dan adik.
Kakakku senang bermain sepak bola.
Kakakku bermain sepak bola di lapangan.
Kakakku mempunyai kaos dan sepatu bola.
Kaos bola kakakku berwarna merah.







Hitung banyak anggota keluarga di bawah ini
Anggota keluarga harus saling membantu.
Keluarga harus memelihara silaturahmi.
Kerjakan sesuai contoh





Silsilah Keluarga

Silsilah keluarga menunjukkan asal usul keluarga
Inilah silsilah keluarga Udin.

Buatlah silsilah keluargamu
Tempelkan foto atau gambar keluargamu.
Berilah hiasan agar lebih menarik





Peragakan percakapan di bawah ini

Setiap keluarga memiliki peraturan.
Contohnya pembagian tugas merapikan rumah
Patuh dan tertib akan membuat lebih teratur.


Bacalah dengan nyaring
Ibu hendak menyiapkan makan.
Udin dan Mutiara membantu ibu menata meja makan.
Udin menyiapkan piring sendok dan garpu.
Mutiara mengisi gelas dengan air minum.
ekerja sama membuat pekerjaan
menjadi ringan.
Apakah kamu suka membantu ibu?


Mari kita bantu Ibu menata meja makan

Di meja ada 6 sendok besar dan 12 sendok kecil.
Berapa jumlah sendok seluruhnya?
Udin mengambil 7 garpu besar dan 8 garpu kecil.
Berapa jumlah garpu seluruhnya?



Warnailah gambar di bawah ini
Keluargaku
Dalam keluargaku ada ayah dan ibu.
Ada juga kakak.
Aku menyayangi ayah dan ibuku.
Aku kakakku.
Aku menghormati ayah dan ibuku.




Salinlah kata-kata di bawah ini









Amati gambar keluarga UdinS

v





Anggota keluarga yang paling tinggi adalah ________.
Anggota keluarga yang paling rendah adalah _______.
Urutkan tinggi badan keluarga Udin dari yang paling
tinggi ________ ________ ________ ________






Berolahraga dan Mencari Pasangan Angka
Banyak jenis olahraga yang menyenangkan.
Olahraga dapat dilakukan bersama keluarga







Sebuah bilangan dapat dipecah menjadi pasangan bilangan
sehingga membentuk jumlah yang sama.
Lihatlah contoh berikut ini.



Bagaimana perasaanmu saat bermain mencari pasangan
angka?
Mengapa kita harus patuh terhadap peraturan permainan?
Diskusikan bersama teman dan gurumu.u




Sekarang aku sudah bisa
Beri tanda pada kotak.

Mengenal anggota keluarga dan
kegiatannya.
Membuat silsilah keluarga.
Mengenal beberapa macam warna.
Mengenal garis datar dan garis lengkung
pada gambar ang ota keluarga.
Patuh dan menghormati keluarga.
Membandingkan tinggi anggota keluarga.
Melakukan senam irama.
Menyebutkan contoh peraturan keluarga.
Berlari dan melompat.



Lembar Evaluasi
1. Susunlah huruf-huruf di bawah ini
keluarga
menjadi kata.
Kata itu berkaitan dengan anggota


Akulgare
keluarga
Hyaa
…….
Bui
…….
Akkka
………
Diak
…….


2. Ucapkan dengan nyaring
a. Aku bersyukur memiliki keluarga.
b. Aku bersyukur karena disayang keluarga.
c. Aku bersyukur karena memiliki rasa kasih sayang.
3. Sebutkan dua peraturan yang kamu ketahui.
..........................................................................
Mengapa kita harus patuh terhadap peraturan?
..........................................................................

4. Perhatikan gambar di bawah ini

ibu nenek bibi ayah
Urutkan tinggi badan mulai dari yang paling tinggi
. Temukan pasangan bilangan.

1 komentar: